Skip to main content

Mengatasi Edmodo Lupa Password



LUPA PASSWORD


Assalamuallaikum..
            Kembali nih. Udah lama ngga nulis di blog. Kali ini Great Trick akan mencoba membantu mengenai masalah Edmodo. Tulisan ini terinspirasai dari teman teman di kampus, IAIN Metro Lampung Jurusan PAI. Yang memang pembelajarannya ada yang menggunakan edmodo. Daaaaan. Banyak mahasiswa yang keseringan lupa password.
Edmodo merupakan salah satu software yang digunakan pendidik sebagai media pembelajaran.  Edmodo menyediakan fitur pengguna
Sebagai:

  1. Guru (teacher).
Guru akan mengelola kelas virtual yang ada di edmodo,  baik memberi tugas,  mengundang peserta didik,  polling,  ujian.  Dll.
  1. Murid (student)
Murid akan menjadi anggota grub kelas yang telah di buat oleh guru,  siswa dapat menerima soal dan tugas,  menjawab soal,  dan sejenisnya. 
  1. Orang tua. (Parent)
Orang tua di sisni maksudnya adalah  Akun di beri kewenngan selayaknya orang tua.  Parent akun,  dapat di gunakan untuk melihat perkembangan siswa,  melihat aktivitas siswa,  bahkan parent account memiliki kewenangan untuk merubah identitas murid.  Termasuk password. 



Dengan adanya edmodo ini sebenarnya ada keuntungannya.  Selain memudahkan proses pembelajaran.  Edmodo juga membuat orang tua,  guru,  dan murid menjadi saling terhubung.

Namun sebaik baiknya aplikasi.  Yang namanya buatan manusia.  Yaa ada aja kekurangannya.
Sebenarnya kekurangan ini ada kare human error si siswa itu sendiri.  Salah 1 contoh konkritnya adalah.  "lupa PASSWORD "..
Nhaaa ini ini. Ini. Ini. Masih muda udah pikun. Hehe ya sebenarnya bukan pikun si. Maungkin karena terlalu kebanyakan tugas, hehe.
 Ada tiga jenis lupa pasword. Check it out..

  • Lupa pasword tidak mendaftar dengan email dan tidak pernah merasa memasukan email parent di akun edmodo. Serta sudah logout pada android. Nhaa yang satu ini secara teknis akun tidak bisa di gunakan dan di perbaiki.  Jalan satu satunya ialah berdoa semoga di kembalikan ingatannya mengenai username dan passwornya.

Baca firman Allah QS. Thaha 25-28

25. Berkata Musa: "Ya Tuhanku, lapangkanlah untukku dadaku, 26. Dan mudahkanlah untukku urusanku, 27. Dan lepaskanlah kekakuan dari lidahku, 28. Supaya mereka mengerti perkataanku,


  • Lupa pasword tidak mendaftar dengan email dan tidak pernah merasa memasukan email parent di akun edmodo. Serta masih login pada android. Ini masih bias di atasi dengan memasukan email parent. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.:

ü  Buka edmodo di android> buka profil> klik invite parent (undang ortu) > masukan email yg akan di jadikan akun orang tua.> send. 
ü  Kemudian buka email (misal gmail.com)  cari di kotak masuk pesan yang berisi "edmodo: child invitation" > buka> klik accept invitation > mendaftar > finish > masuk parent akun.
ü  Masuk akun parent>  klik tanda  di samping foto profil. > pilih seting > pilih student (Siswa) > klik siswanya> reset password > selesai

  • 3.      Edmodo yg lupa pasword,  mendaftar lewat email. 

Buka edmodo> klik login> lanjutkan dengan google> masuk akum google> selesai

 untuk lebih jelasnya silahkan lihat video tutoria berikut ini:

            Dan Sebeneranya langkah langkah yang lain pun masih banyak. Tergantung kondisi permasalahannya. Mungkin akan saya bagi di postingan selanjutnya. Silahkan yang ingin memberikan pertanyaan, pesan dan sarannya..
Wassalamualaikum..

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menggunakan Fitur Hashtag di WhatsApp

Assalamu'allaikum... Apa kabar ni Great Tricker...  yup. kali ini saya akan berbagi trick menggunakan hastag di whatsapp. sebenarnya ini bukan hastag yang sebenarnya. tetapi saya rasa cara kerjanya sama. karena saya sudah mengirim email kepada developer whatsapp namun belum juga di respon, maka saya menggunakan cara saya sendiri. hehe Dari sejarahnya hashtag bermula dari media sosial ternama, yaitu twitter.  Hastag di indonesia memiliki istilah Tagar , yaitu lakuran dari kata tag dan pagar. Tanda tagar adalah tanda pagar (symbol ‘#’ ) yang diletakkan di awal kata atau frasa yang diketikkan pada jejaring sosial. Ini adalah bentuk metadata tag. Pesan singkat di microblogging layanan jejaring sosial seperti Twitter, Tout, identi.ca, Tumblr, Instagram, Flickr, Google + atau Facebook dapat ditandai dengan menempatkan "#" sebelum kata-kata penting, Tagar menyediakan cara untuk mengelompokkan pesan tersebut, karena orang dapat mencari tagar dan mendap...

CARA DECOMPILED DAN RECOMPILED FILE APK

DC RC Assalamuallaikum… Bissmillahirrahmaanirrahiim… Okke Gaeesss.  APA KABAR? Sebelum mengenal apa dan bagaimana decompiled dan recompiled, kita harus tahu yang berhubungan erat dengan kuduanya, yaitu File ber Ekstensi Apk. Apk ialah Android Package atau dalam bahasa kita Paket Aplikasi Android. Dilihat dari namanya Android Package sudah pasti bahwa file ini merupakan Aplikasi berbasis Android, artinya Decompiled yaitu proses pembongkaran aplikasi ber ekstensi “.apk” atau Android Package tersebut. Ini mirip dengan Extract pada file zip atau rar. Untuk peringatan sebelum memodify Apk, pastikan perangkat android sudah dalam keadaan Rooted. Agar Apk hasil Modifan dapat di push jika itu termasuk aplikasi system. Baiklah untuk decompile dan recompile bahan bahan yang harus di persiapkan: File Apk yng akan di Edit [ Jangan Lupa Di Back up ] Apk Tool framework-res.apk. biasanya terletak pada [ System> framework>disini ] Komputer atau Laptop java  Camila...

PENILAIAN KINERJA GURU DAN KEPALA SEKOLAH

PENILAIAN KINERJA GURU DAN KEPALA SEKOLAH Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Makalah Mata Kuliah Supervisi Pendidikan Dosen Pembimbing : Aguswan Khotibul Umam, S.Ag, MA. Disusun Oleh : Ardi Kismawan           (1501010244) Jurusan: Pendidikan Agama Islam Fakultas /Kelas: FTIK / A Semester: I V ( Empat ) INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ( I AIN) METRO TAHUN 2017 PEMBAHASAN A.     Penilaian Kerja Yang Baik Pada dasarnya penlaian kerja ada tiga macam, yakni penilaian unjuk kerja organisasi, penilaian akan proses, dan penilaian terhadap pekerja. Pentingnya penilaian kinerja guru dan kepala sekolah ini dirasakan antara laian karena sistem penilaian lama dirasa kurang memadai sehingga kurang memuaskan dan adanya kebutuhan akan sistem baru yang dapat membedakan antara guru/kepala sekolah yang berkinerja baik dan yang kurang baik, bahkan buruk. Jadi pada intinya sistem pemnilaian kinerja...